Kamis, 05 Desember 2013

PENA PERDANA MONDOK
Tanggal 10 Juli 2013 tepatnya, diatas kertas putih inilah penaku sedikit demi sedikit mulai menari.
TASALAM (Ta’aruf Santri Darussalam) yang mengawali judul kertas itu. Semangat baru, kawan baru dan yang pastinya suasana baru.
Kawan, inilah pena perdanaku mondok di Ranah Indah Nyiur Melambai.
Hidup mandiri, belajar menselaraskan diri dengan yang lain. Ibaratnya, ada 12 orang berarti ada 12 sifat. “Desarba 6” , “Siti Hajar 3” , “Fatza 11” . the best kobong I’ve had haha :D
Aktivitas baru pun dijalani, semangat dalam hati agar kekuatan jiwa tetap membara. #weiittss hehe. Aktivitas jamaah-ngaji-sekolah itulah siklus yang setiap hari dilakukan.
Semua cerita di ranah indah nyiur melambai ini penuh kesan dan takkan mungkin di dapat di tempat lain.

“Kampus I yang memberikan dimensi waktu yang tak pernah membuatku lelah mengingatnya” {Merindu kampus I}”


Tidak ada komentar:

Posting Komentar